Sunday, November 11, 2012

Memunculkan Deskripsi Blog Ketika Share di Facebook

ECHO 17 - sekarang saya akan memberikan solusi kepada sobat blogger agar deskripsi postingan dapat terlihat saat anda share di Facebook.

Cara yang harus dilakukan adalah sbb:
1. Login ke Blogger Dasbor > Rancangan > Edit HTML
2. Centang Expand Template Widget
3. Cari kode <data:post.body/>
4. Simpan kode berikut ini diatas kode <data:post.body/>


(di template saya ada 4 kode <data:post.body/>, pilih kode no. 2)

<b:if cond='data:blog.pageType == "item"'>
<b:if cond='data:post.snippet'>
<meta expr:content='data:post.snippet' name='description'/>
</b:if>
</b:if> 
5. Kemudian setelah itu pasang tag <p> dan penutupnya di semua  kode <data:post.body/>, contoh seperti dibawah ini:
 <p><data:post.body/></p>
6. Save Template
7. Selesai...

Judul: Memunculkan Deskripsi Blog Ketika Share di Facebook; Ditulis oleh echo sd; Rating Blog: 5 dari 5
Baca Juga Yang Ini, Seru Loo!!

4 comments:

Terima kasih atas kunjungan anda. Silahkan tinggalkan komentar sobat dan dapatkan backlink satu arah langsung ke blog sobat dengan widget top komentator yang saya pasang di sidebar blog ini. Caranya dengan menjadi pemberi komentar terbanyak di blog ini, Komentar anda dapat dengan menyertakan LINK / ANCHOR TEXT atau promosi produk tertentu.


Terimakasih Atas Kunjungan Anda



Andrias Eka Fajar Darmawan
( Admin )